Doa Niat Berpuasa dan 5 Hal yang Bisa Membuat Puasa Ramadhan Tidak Sah

- 20 April 2020, 20:30 WIB
ILUSTRASI Seseorang Berdoa di Sebuah Masjid
ILUSTRASI Seseorang Berdoa di Sebuah Masjid /PIXABAY/.*/PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT - Umat Islam di seluruh dunia akan segera menyambut bulan penuh berkah dan kemenangan yakni, bulan suci Ramadhan 1441 H.

Umat Islam diwajibkan menjalankan puasa selama bulan Ramadan, karena tu merupakan rukun Islam keempat.

Bulan Ramadhan juga dijadikan sebagai bulan penuh ampunan dan pahala akan dilipat gandakan apabila melakukan amal baik pada bulan tersebut.

Baca Juga: Ribuan Ojek Pangkalan dan Sopir di Depok Dapat Bantuan Rp 600.000, Besok Cair Lewat ATM

Menjalakan ibadah puasa bukan hanya untuk menahan makan dan minum, tapi hawa nafsu manusia juga perlu dipuasakan.

Tapi, sebelum menjalakan itu semua, ada baiknya bagi Anda untuk mengetahui niat berpuasa sebagai awal berpuasa agar puasa Anda lebih afdal.

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ اَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ ِللهِ تَعَالَى

Baca Juga: Waspadai Bahaya Smartphone Pinky dan Osteoartritis pada Jari Akibat Terlalu Lama Chatting

"Nawaitu shauma ghodin 'an adaa'i fardhi syahri romadhoona hadihis-sanati lillahi ta'aalaa."

Artinya: Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan fardhu di Bulan Ramadan tahun ini karena Allah Ta'aala.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x