Hoaks atau Fakta: Dikabarkan Harta para Pejabat Naik karena Menjual Vaksin Covid-19, Simak Faktanya

- 24 September 2021, 11:31 WIB
Ilustrasi - Beredar kabar yang mengklaim harta para pejabat alami kenaikan di masa pandemi Covid-19 karena menjual vaksin.
Ilustrasi - Beredar kabar yang mengklaim harta para pejabat alami kenaikan di masa pandemi Covid-19 karena menjual vaksin. /Pixabay/Spencerbdavis1.

PR DEPOK - Beredar kabar yang mengklaim bahwa para pejabat mengalami kenaikan jumlah harta selama pandemi Covid-19 karena menjual vaksin virus tersebut.

Kabar tersebut datang dari sebuah unggahan yang diunggahan oleh akun Facebook bernama Ichbal.

Unggahan tersebut diunggah pada tanggal 13 September 2021 dan dilengkapi dengan narasi sebagai berikut.

Baca Juga: Tukul Pendarahan Otak, Maria Vania Pernah Tegur sang Komedian yang Konsumsi Makanan Ini: Kubilang 'Gak Sehat'

"Usaha apaan ya yang setahun dapet 8 Milyar
Bentar… Bentar… Gua googling dulu…

#sosmedfordakwah #islamselamatkannegeri #khilafahselamatkannegeri #KhilafahAjaranlslam #UdahKhilafahAja #dakwahtauhid #dakwahislam #dakwah #CintaNabiCintalslam #CintaNabiTegakkanSyariah #CintaNabiWujudkanKeadilan #CintaNabiLenyapkanKezaliman #CintaNabilndonesiaBerkah

harta pejabat meningkat drastis di era PANDEMI
bonus jualan corona dan jualan vaksin."

Baca Juga: Anies Diduga Terpaksa Dipanggil KPK karena 'Perintah' Pimpinan, Fahri Hamzah: Mending Perintah Pemimpin, Dulu?

Unggahan tersebut juga dilengkapi dengan potongan video dari salah satu satu acara di TV swasta Indonesia dengan judul “Rilis LHKPN KPK 70 Persen Pejabat Hartanya Naik Saat Pandemi”.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x