Mantan Komisioner KPU Disebut Keturunan Ketua PKI, Cek Faktanya

- 6 Juni 2020, 14:22 WIB
Hoaks.*
Hoaks.* /CER.EU/

PR DEPOK - Di platform media sosial Facebook Beredar kabar bahwa mantan komisioner KPU yang terjaring operasi tangkap tangan KPK merupakan keturunan ketua PKI.

Kabar itu menyebutkan bahwa ayah Wahyu Setiawan adalah anak Slamet Samaun dan cucu Ketua Umum PKI Semaun.

Setelah ditelusuri, informasi tersebut dipastikan merupakan hoaks.

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari situs Mafindo, Sabtu 6 Juni 2020, terdapat keterangan dan fakta untuk meluruskan hoaks itu.

Baca Juga: Viral, Demonstran #BlackLivesMatter di New York Lindungi Umat Islam yang Salat

Tangkapan layar hoaks mantan Komisioner KPU Wahyu Setiawan keturunan ketua PKI.
Tangkapan layar hoaks mantan Komisioner KPU Wahyu Setiawan keturunan ketua PKI.

Hoaks itu diunggah di Facebook disertai foto Wahyu Setiawan dan Slamet Samaun. Pengunggah juga menuliskan narasi sebagai berikut.

"Tak usah heran, terkejut, atau heboh kalau Wahyu Setiawan adalah anak dari SLAMET, sebab memang kakeknya adalah SEMAUN. Semaun itu jelas KOMUNIS. Semaun belajar bareng Soekarno (NASIONALIS) dan Kartosowirjo (DARUL ISLAM)."

Bahkan, pengunggah menyebut sekarang ini sudah banyak anak-anak PKI, ada di Istana Negara, KPU, MK, DPR, POLRI, KEJAGUNG, dan diberbagai Partai, terutama PDI Perjuangan.

Halaman:

Editor: Yusuf Wijanarko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x