10 Jenis Pekerjaan yang Dibutuhkan Usai Pandemi Covid-19 Menurut Survey Kemenaker

- 24 November 2020, 15:31 WIB
ILUSTRASI bekerja di kantor.*/
ILUSTRASI bekerja di kantor.*/ /Pexels

PR DEPOK – Pandemi Covid-19 yang terjadi sejak beberapa bulan terakhir tidak hanya berdampak pada sektor kesehatan saja.

Namun, sektor perekonomian juga terkena imbasnya.

Melemahnya sektor ekonomi, membuat banyak perusahaan yang akhirnya merumahkan para pegawainya.

Baca Juga: Sebut Kecelakaan di Laut Tanggung Jawab Bersama, Bakamla RI: Nelayan Juga, Wajib Berikan Pertolongan

Dengan begitu, banyak orang yang pada akhirnya kehilangan pekerjaan akibat pandemi Covid-19.

Bagi seseorang yang kehilangan pekerjaan, bukan saatnya seseorang untuk menyerah dengan keadaan.

Seseorang yang kehilangan pekerjaan karena pandemi Covid-19 bisa mempersiapkan diri untuk mencari pekerjaan kembali dengan mengasah kemampuan dan melihat peluang yang ada.

Baca Juga: Bukan Lakukan Pencopotan, Pria Ini Nekat Panjat Baliho Setinggi 30 M Diduga Ingin Sampaikan Aspirasi

Terlebih, kabar mengenai semakin dekatnya vaksin Covid-19, memberi harapan untuk mengakhiri pandemi Covid-19 tersebut.

Dengan berakhirnya pandemi Covid-19, diharapkan sektor perekonomian kembali bangkit dan perusahaan-perusahaan kembali mampu menyerap tenaga kerja.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x