Simak 5 Penyebab Gagal Lolos Seleksi Pendaftaran Kartu Prakerja

- 31 Desember 2021, 17:15 WIB
Ini 5 penyebab umum gagal seleksi Kartu Prakerja.
Ini 5 penyebab umum gagal seleksi Kartu Prakerja. /Instagram @prakerja.go.id

PR DEPOK – Program Kartu Prakerja akan dibuka kembali pada 2022 dengan anggaran mencapai Rp11 triliun.

Program Kartu Prakerja direncanakan akan mulai dilaksanakan pada akhir Januari atau awal Februari 2022.

Melalui program Kartu Prakerja, peserta yang lolos akan mendapatkan total manfaat mencapai Rp3,55 juta.

Masyarakat yang berminat mendapatkan bantuan Kartu Prakerja, bisa mengikuti pendaftaran Kartu Prakerja 2022.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Akan Dibuka Kembali untuk Gelombang 23 pada 2022

Pendaftaran Kartu Prakerja pada 2022 akan melanjutkan gelombang sebelumnya. Sehingga, pendaftaran akan dibuka untuk gelombang 23.

Masyarakat bisa mendaftar Kartu Prakerja gelombang 23 untuk mendapatkan total manfaat mencapai Rp3,55 juta.

Namun, sebelum mendaftar Kartu Prakerja gelombang 23, pastikan masyarakat mengetahui penyebab umum yang membuat calon peserta gagal lolos seleksi Kartu Prakerja.

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 yang Akan Kembali Dibuka Awal 2022

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x