Apakah THR Lebaran PNS 2022 Sudah Cair? Cek Jadwal dan Info Lengkapnya di Sini

- 27 April 2022, 13:02 WIB
Ilustrasi - THR Lebaran PNS 2022 sudah cair? Info soal pertanyaan tersebut dapat disimak di dalam artikel berikut ini.
Ilustrasi - THR Lebaran PNS 2022 sudah cair? Info soal pertanyaan tersebut dapat disimak di dalam artikel berikut ini. /ANTARA.

PR DEPOK – Apakah THR Lebaran PNS 2022 sudah cair? Info mengenai pertanyaan tersebut dapat Anda simak di dalam artikel ini.

Meski sudah mendekati Hari Raya Idulfitri, pertanyaan soal apakah THR Lebaran PNS 2022 sudah cair atau belum masih beredar.

Mengenai apakah THR Lebaran PNS 2022 sudah cair atau belum dapat Anda simak beserta jadwal dan penjelasannya.

Sebelumnya, pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) telah membeberkan soal tanggal pencairan THR Lebaran PNS 2022.

Baca Juga: Bagaimana Cara Lapor ke Posko Pengaduan THR Lebaran 2022? Ikuti 3 Cara Mudah Ini untuk Atasi THR yang Tak Cair

Menkeu mengungkapkan, pencairan THR rencananya dimulai pada periode H-10 Hari Raya Idulfitri 2022 atau 1443 Hijriah.

Sebagai estimasi, H-10 sebelum Hari Raya Idulfitri jatuh di antara tanggal 23 atau 24 April 2022.

Maka dari itu, THR Lebaran PNS 2022 bisa dipastikan sudah memasuki tahap pencairan mengingat sekarang sudah memasuki tanggal 27 April 2022.

Perlu diketahui, pihak Kemenkeu mencairkan THR masing-masing kepada golongan PNS, TNI, Polri, dan pensiunan.

Baca Juga: KPK Tangkap Bupati Bogor, Ade Yasin Atas Dugaan Tindak Pidana Korupsi dan Penerimaan Suap

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x