BPUM 2022 Kapan Cair? Ini Penjelasan Kemenkop UKM hingga Cara Cek Penerima Melalui Link eform.bri.co.id

- 9 Mei 2022, 20:15 WIB
Situs e-Form BRI untuk cek penerima BPUM.
Situs e-Form BRI untuk cek penerima BPUM. /Tangkap layar situs eform.bri.co.id.

6. Nanti, akan muncul pemberitahuan mengenai status penerima BLT UMKM 2022 berikut ini:

- Notifikasi berwarna hijau (Anda tergolong sebagai penerima BPUM 2022).

- Notifikasi berwarna merah (Anda bukan golongan penerima BPUM 2022).

Baca Juga: Cek Penerima PKH Balita Usia Dini Tahap 3 dengan Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapat Bantuan Rp3 Juta

Pelaku usaha yang menerima BLT UMKM 2022 selanjutnya harus menghubungi Kantor Cabang BRI terdekat guna melengkapi dokumen pencairan dengan membawa KTP.

Demikian informasi mengenai pencairan BLT UMKM 2022, lengkap dengan cara cek nama penerima BPUM Rp600.000 secara online di link eform.bri.co.id.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x