BPNT Juni 2022 Cair di Kantor Pos? Simak Penjelasannya dan Cara Cek Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 22 Juni 2022, 14:39 WIB
Ilustrasi - BPNT Juni 2022 dari Kemensos senilai Rp200.000 disalurkan di Kantor Pos.
Ilustrasi - BPNT Juni 2022 dari Kemensos senilai Rp200.000 disalurkan di Kantor Pos. /Dok. PT Pos Indonesia.

3. Masukkan nama calon penerima

4. Ketik ulang 8 huruf kode pada kotak yang tersedia. Bila kurang jelas, klik 'Refresh' untuk mendapatkan yang baru

Baca Juga: Penyaluran PKH Tahap 3 Segera Dimulai, Berikut Nominal dan Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

5. Klik tombol "Cari Data".

Setelah Anda dipastikan terdaftar sebagai penerima, Anda bisa langsung cairkan BPNT Juni 2022 di Kantor Pos terdekat. Bagaimana caranya?

Cara Cairkan BPNT di Kantor Pos

 

1. Siapkan KTP

2. KPM silakan datangi Kantor Pos terdekat sesuai jadwal pencairan bansos BPNT

3. Ambil nomor urut antrean di Kantor Pos tersebut

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x