Cus Login cekbansos.kemensos.go.id, Penyaluran PKH Tahap 2 Segera Berakhir Juni 2022

- 23 Juni 2022, 17:42 WIB
Login cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP untuk cek nama penerima PKH tahap 2 pada Juni 2022 dari Kemensos.
Login cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP untuk cek nama penerima PKH tahap 2 pada Juni 2022 dari Kemensos. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id.

- Kategori balita usia 0-6 tahun: Rp3 juta setahun atau Rp750.000 tiap tahap

- Kategori Pendidikan siswa SD Sederajat: Rp900.000 setahun atau Rp225.000 per tahap

Baca Juga: Makam Kuno Era Inca Berusia 500 Tahun Ditemukan di Ibu Kota Peru, Isinya Diungkap Arkeolog

- Kategori Pendidikan siswa SMP Sederajat: Rp1,5 juta setahun atau Rp375.000 per tahap

- Kategori Pendidikan siswa SMP Sederajat: Rp2 juta setahun atau Rp500.000 per tahap

- Kategori lansia: Rp2,4 juta setahun atau Rp600.000 tiap tahap

- Kategori penyandang disabilitas berat Rp2,4 juta atau Rp600.000 tiap tahap

Seluruh dana PKH yang diberikan pada masing-masing kategori nantinya bakal disalurkan langsung melalui Bank Himbara yang meliputi BNI, BRI, Mandiri, dan BTN.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x