PKH Tahap 3 Cair Juli 2022, Simak Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 14 Juli 2022, 14:28 WIB
Simak cara cek penerima PKH tahap 3 yang cair Juli 2022.
Simak cara cek penerima PKH tahap 3 yang cair Juli 2022. /iqbalnuril/Pixabay

PR DEPOK - Dalam artikel ini, bisa Anda simak mengenai informasi tentang PKH tahap 3 yang cair Juli 2022, beserta cara cek penerima di cekbansos.kemensos.go.id.

Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos), belakangan ini kabarnya akan kembali menyalurkan dana bantuan sosial PKH tahap 3 pada bulan Juli ini.

Untuk diketahui bersama, bansos PKH 2022 terbagi menjadi empat tahapan, yang mana tahapan pertama telah disalurkan pada bulan Januari lalu.

Baca Juga: 25 Link Twibbon Hari Pajak Nasional 2022 yang Bisa Diunduh secara Gratis, Lengkap dengan Cara Pakainya

Sedangkan, untuk tahapan penyaluran PKH 2022 ini telah dijadwalkan pada bulan April, Juli, dan Oktober tahun ini.

Untuk mengecek, apakah nama Anda termasuk sebagai salah satu penerima bansos PKH tahap 3 dari pemerintah dan Kemensos ini, Anda bisa mengetahuinya bila mengunjungi laman cekbansos.kemensos.go.id.

Dalam Pengecekan di situs cekbansos.kemensos.go.id tersebut, masyarakat hanya membutuhkan HP yang memiliki jaringan internet dan KTP saja.

Baca Juga: Partai 5 Star Movement Tolak Ikut Bagian Mosi Tidak Percaya pada Parlemen, Pemerintahan Italia Terancam Bubar?

Namun, tidak semua masyarakat bisa mendapatkan dana bantuan sosial Program Keluarga Harapan (PKH), dari pemerintah dan Kemensos.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x