Cara Cek Data Penerima BLT UMKM Rp600.000 atau BPUM 2022 di Link eform.bri.co.id

- 30 Agustus 2022, 12:43 WIB
Ilustrasi. Cek Nama Penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000 dengan Login di eform.bri.co.id.
Ilustrasi. Cek Nama Penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000 dengan Login di eform.bri.co.id. /Pixabay/Ekoanug

PR DEPOK - Segera cek data penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000 yang bisa diakses secara online di eform.bri.co.id.

Pada 2022 ini, pemerintah melalui Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM) masih akan menyalurkan BPUM 2022 untuk para pelaku UMKM.

Dilansir dari laman Kemenkop UKM, bahwa program BPUM 2022 merupakan upaya pemerintah untuk memulihkan ekonomi masyarakat.

Baca Juga: BPNT Agustus 2022 Masih Cair, Login cekbansos.kemensos.go.id tuk Cek Penerima Bansos Sembako Rp400.000

Salah satunya untuk membantu pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM), agar bisa bertahan dan sejahtera.

Berikut ini langkah-langkah untuk mengecek penerima BPUM 2022 atau BLT UMKM melalui link eform.bri.co.id (eform BRI), yaitu:

1. Buka laman eform.bri.co.id

2. Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai KTP.

Baca Juga: Input NIK KTP ke eform.bri.co.id tuk Cek Penerima BPUM 2022, BLT UMKM Rp600.000 Cair ke Nama Pelaku Usaha Ini

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x