BSU Tahap 2 Siap Cair, Cek Penerima Subsidi Upah Rp600.000 dan Status Aktif BPJS Ketenagakerjaan di Sini

- 23 September 2022, 09:25 WIB
Program Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022.
Program Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

- Pilih “Pendaftaran Data Segmen” dan “PU” atau penerima upah.

- Masukkan email aktif. Nanti akan ada kode verifikasi untuk proses selanjutnya

Baca Juga: Cara Cek Bansos BPNT 2022 atau Kartu Sembako Secara Online Lewat HP

- Isi data diri sesuai petunjuk untuk melakukan registrasi akun Anda.

- Lalu login ulang sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.

- Masuk melalui akun menggunakan email dan password.

- Pilih“Layanan”.

- Lalu pilih menu “Kartu Digital”.

Baca Juga: Cara Cek Bansos BPNT 2022 atau Kartu Sembako Secara Online Lewat HP

Selanjutnya sistem akan menampilkan status aktif atau tidak aktif pekerja sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima

Sumber: Kemnaker BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x