Kenapa BSU Rp600.000 Belum Cair padahal Lolos Verifikasi? Simak Penyebabnya Berikut Ini

- 28 September 2022, 07:53 WIB
Simak penyebab dana BSU Rp600.000 belum cair padahal sudah lolos verifikasi di situs BPJS Ketenagakerjaan.
Simak penyebab dana BSU Rp600.000 belum cair padahal sudah lolos verifikasi di situs BPJS Ketenagakerjaan. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

PR DEPOK – Bantuan Subsidi Upah (BSU) Rp600.000 masih terus disalurkan ke pekerja melalui Bank Himbara di antaranya BNI, BRI, Mandiri, BTN.

Banyak pekerja yang mendapatkan notifikasi lolos verifikasi sebagai calon penerima BSU Rp600.000 namun dana tersebut belum cair ke rekening masing-masing.

Adapun notifikasi lolos verifikasi BSU Rp600.000 tersebut didapatkan saat pekerja cek status calon penerima di situs www.bpjsketenagakerjaan.go.id.

Baca Juga: Cara Daftar BLT BBM 2022 Online di Aplikasi Cek Bansos, Hanya Perlu KTP dan Penuhi Syarat Berikut

Bagi yang belum cek status penerima BSU Rp600.000 dapat mengeceknya dengan mengikuti langkah-langkah di bawah ini:

1. Buka link www.bpjsketenagakerjaan.go.id.

2. Klik ‘Cek Status Calon Penerima BSU’.

3. Masukkan NIK KTP.

Baca Juga: Dapat Notifikasi Centang Hijau Ini? Buruan Cek Rekening Uang Tunai Rp600.000 BSU 2022 Sudah Cair ke Pekerja

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kemnaker BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x