Set Top Box Gratis Masih Cair, Begini Cara Daftar Online untuk Dapat Bantuan STB Lewat Aplikasi Cek Bansos

- 4 Desember 2022, 12:35 WIB
ILUSTRASI - Simak penjelasan tentang cara daftar online penerima Set Top Box gratis dari Kominfo via aplikasi Cek Bansos.
ILUSTRASI - Simak penjelasan tentang cara daftar online penerima Set Top Box gratis dari Kominfo via aplikasi Cek Bansos. /Pixabay/

PR DEPOK - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) masih terus memberikan Set Top Box gratis untuk masyarakat Indonesia.

Pemberian Set Top Box gratis merupakan bentuk lain dari bansos bagi masyarakat miskin yang tidak mampu saat terpaksa harus memiliki STB agar bisa mendapatkan sinyal siaran tv digital setelah siaran tv analog dihentikan.

STB atau Set Top Box merupakan alat dengan kisaran harga yang tidak murah mulai dari Rp200.000.

Oleh karena itu, harapannya pemberian Set Top Box gratis ini bisa meringankan masyarakat miskin yang ingin tetap menikmati siaran televisi.

Baca Juga: Palestina Tanggapi Pembunuhan Warganya Kembali oleh Pasukan Israel, Sebut Sengaja Tingkatkan Kekerasan

Adapun cara mendapatkan Set Top Box gratis dari Kominfo bisa dilakukan secara online di rumah melalui pendaftaran di aplikasi Cek Bansos.

Sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Kominfo, berikut cara daftar online dapatkan bantuan STB gratis.

Syarat Penerima STB Gratis

a. Berkewarganegaraan Indonesia (WN).

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x