Cara Daftar PKH Tahap 1 2023 untuk Dapatkan BLT Balita, Ibu Hamil, dan Lansia

- 4 Februari 2023, 12:02 WIB
Ilustrasi penerima BLT Balita.
Ilustrasi penerima BLT Balita. /WAHDI SEPTIAWAN/ANTARA FOTO

PR DEPOK - Simak cara daftar PKH tahap 1 untuk mendapatkan BLT Balita, ibu hamil dan lansia yang cair Februari 2023.

Artikel ini akan menyediakan informasi tata cara daftar bansos PKH tahap 1 yang cair Februari 2023 ini.

PkH tahap 1 Februari 2023 akan kembali digulirkan oleh pemerintah melalui Kemensos.

Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini 4 Februari 2023, Ada Big Match Arema FC vs PSM Makassar

Hanya saja penyaluran bansos PKH tahap 1 Februari 2023 akan dikurangi menjadi 25 persen saja.

Diketahui sebelumnya penyaluran PKH tuk balita, ibu hamil dan lansia mencapai hingga 40 persen.

Tetapi pada tahun 2023 ini, PKH tahap 1 Februari akan disalurkan menjadi 25 persen saja.

Baca Juga: Tes IQ Ilusi Optik: Hanya dalam 7 Detik, Temukan Katak Tersembunyi di Gambar Ini

Selain itu, bansos PKH 2023 dikhususkan bagi KPM yang mempunyai anggota ibu hamil, lansia dan disabilitas sosial serta anak sekolah.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x