BPNT 2023 Cair Bulan Ini Berupa Uang Tunai, Cek Nama Penerima Bansos Sekarang di Link Ini

- 23 Maret 2023, 16:32 WIB
BPNT 2023 dikabarkan cair bulan ini berupa uang tunai senilai Rp400.000, segera cek nama penerima bansos di link berikut.
BPNT 2023 dikabarkan cair bulan ini berupa uang tunai senilai Rp400.000, segera cek nama penerima bansos di link berikut. /ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/

 

Nantinya, saldo yang terdapat pada Kartu Sembako dapat masyarakat cairkan kembali menjadi beragam jenis sembako.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 2023 untuk Kota Manado

Akan tetapi, di tahun ini BPNT tidak lagi cair berupa saldo non-tunai atau sembako, melainkan berupa uang tunai.

Kabarnya, penyaluran BPNT periode Januari-Februari dirapelkan pada bulan Maret ini. Dengan demikian, masyarakat akan menerima bansos ini total sebesar Rp400.000 bulan ini.

Masyarakat yang ingin mendapatkan BPNT wajib terdaftar terlebih dahulu di DTKS Kemensos sebagai penerima bansos.

Masyarakat yang telah terdaftar di DTKS Kemensos akan mendapatkan Kartu Sembako yang berfungsi sebagai alat pencairan BPNT.

 

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x