KUR BRI 2023: Simak Jenis Pinjaman, Bunga, Syarat, dan Jangka Waktu Pengembalian di Sini

- 23 Maret 2023, 17:00 WIB
SImak jenis pinjaman, syarat, dan juga jangka waktu pengembalian pinjaman KUR BRI 2023 di sini.
SImak jenis pinjaman, syarat, dan juga jangka waktu pengembalian pinjaman KUR BRI 2023 di sini. /Muhammad Irfan Fadilah/

PR DEPOK – Artikel ini akan menyajikan informasi mengenai Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI 2023 mulai dari jenis pinjaman, suku bunga, syarat, dan jangka waktu pengembalian pinjaman.

 

KUR BRI 2023 merupakan salah satu program yang terus dinantikan oleh masyarakat, khususnya pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).

Kabar terbaru mengatakan Bank BRI telah membuka program KUR BRI ini di sejumlah wilayah Indonesia.

Baca Juga: BPNT 2023 Cair Bulan Ini Berupa Uang Tunai, Cek Nama Penerima Bansos Sekarang di Link Ini

Melalui program KUR BRI ini, individu atau UMKM yang memiliki usaha aktif dan produktif bisa mengajukan pinjaman kredit modal kerja atau investasi sampai dengan Rp500 juta.

Sebelum mengajukan pinjaman, masyarakat dapat menyimak terlebih dahulu beberapa informasi mengenai KUR BRI yang akan tersaji pada artikel ini.

Dikutip dari laman resmi, Bank BRI menyalurkan lima jenis KUR pada program KUR BRI 2023 ini, di antaranya KUR BRI Mikro, KUR BRI Kecil, serta KUR BRI TKI.

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x