PKH 2023 Tahap 2 akan Diterima Hingga Rp750.000 untuk KPM Berikut, Cek Nama Penerimanya Sekarang

- 27 Maret 2023, 14:32 WIB
Ilustrasi - PKH 2023 tahap 2 cair hingga Rp750.000 untuk sejumlah KPM tertentu.
Ilustrasi - PKH 2023 tahap 2 cair hingga Rp750.000 untuk sejumlah KPM tertentu. /ANTARA/ Asep Fathulrahman//

Kategori masyarakat yang menjadi KPM akan mendapatkan bansos Program Keluarga Harapan tahap 2 nominal dananya seperti dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari ANTARA.

- Ibu hamil (maksimum kehamilan kedua) mendapatkan Rp750.000.

 

- Balita atau anak usia 0-6 tahun (maksimal dua anak terdaftar) menerima Rp750.000.

- Siswa SD sederajat yang belum menuntaskan wajib belajar 12 tahun mendapatkan Rp225.000.

Baca Juga: Begini Cara Daftar BPNT Rp200.000 per Bulan, Ada Juga Bantuan Beras 10 Kg Tuk Hadapi Ramadhan dan Lebaran

- Siswa SMP sederajat yang belum menuntaskan wajib belajar 12 tahun mendapatkan Rp375.000.

- Siswa SMA sederajat yang belum menuntaskan wajib belajar 12 tahun menerima Rp500.000.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x