Cara Mengecek Penerima Bansos BPNT dan PKH Tahun 2023 Pakai HP dan KTP, Dapatkan Tambahan Beras 10 Kg, Daging

- 28 Maret 2023, 14:34 WIB
Ilustrasi -Penerima bansos BPNT dan PKH tahun 2023.
Ilustrasi -Penerima bansos BPNT dan PKH tahun 2023. /ANTARA/Fikri Yusuf/

Baca Juga: Begini Skema Penyaluran PKH dan BPNT 2023 Melalui Kantor Pos, Siap Tunggu di Rumah

5. Periksa dan pastikan semua sudah terisi dengan benar dan sesuai.

6. Klik tombol 'CARI DATA'.

 

Sistem kemudian melakukan pengecekan apakah nama yang Anda sudah terdaftar di DTKS sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bansos BPNT atau PKH tahun 2023.

Jika nama terdaftar sebagai penerima manfaat bansos BPNT atau PKH tahun 2023, sistem akan menampilkan data KPM secara detail.

Baca Juga: BPNT 2023 Cair Lagi di Bulan Ramadhan, Khusus untuk Nama di KTP Ini

Rincian data KPM termasuk nama penerima, umur, jenis bansos, keterangan status,  dan periode penyaluran akan ditampilkan.

Penerima Bansos BPNT dan PKH Mendapat Beras

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x