BPNT April 2023 Cair Berapa? Cek Besaran Dana dan Nama Penerima di Sini

- 31 Maret 2023, 07:37 WIB
Ilustrasi penerima BPNT April 2023 yang segera cair.
Ilustrasi penerima BPNT April 2023 yang segera cair. /ANTARA/Ampelsa/

Baca Juga: Jadwal Sholat dan Buka Puasa Ramadhan 2023 31 Maret 2023 di Depok, Sumedang, Sukabumi, Boyolali, Banda Aceh

Sementara BPNT Maret 2023 hingga penghujung Maret ini belum terlihat hilalnya kapan akan dicairkan kembali.

Lantas, berapa besaran dana yang akan diterima penerima BPNT April 2023?

Jika melihat pencairan bulan sebelumnya, BPNT April 2023 kemungkinan akan dicairkan senilai Rp400.000 untuk pencairan Maret dan April.

Kemungkinan besar, dana senilai Rp400.000 itu akan dicairkan secara tunai berbarengan dengan penyaluran bansos pangan berupa beras 10 kg.

Baca Juga: Simak, Ini Cara Daftar DTKS Online via HP Agar Bisa Dapat Bansos PKH dan BPNT 2023

Namun, tak menutup kemungkinan BPNT April 2023 hanya akan dicairkan senilai Rp200.000, karena hingga saat ini belum ada keterangan resmi dari pihak Kemensos.

Nantinya, pencairan BPNT April 2023 akan dilakukan paling lambat sebelum Lebaran 2023 dan disalurkan melalui Bank Himbara menggunakan KKS dan PT Pos Indonesia.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x