Anak Sekolah Bisa Dapat BLT hingga Rp500.000, Simak Jadwal, Nominal Bansos, dan Cara Cek Penerimanya

- 1 April 2023, 11:42 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal jadwal, nominal bansos, dan cara cek penerima BLT untuk anak sekolah.
Berikut ini merupakan informasi soal jadwal, nominal bansos, dan cara cek penerima BLT untuk anak sekolah. /Pixabay/

Baca Juga: Tanggal, Lokasi, dan Tata Cara Penukaran Uang Baru Lebaran 2023 di Jawa Timur, Daftar Lewat Link Resmi

Meskipun sejatinya BLT tahap 2 untuk anak sekolah salah satunya dijadwalkan cair pada April 2023, penyalurannya bisa kapan pun yang sesuai dengan jadwal.

Jika pada April 2023 ini anak sekolah belum mendapatkan BLT tahap 2 dari pemerintah, maka masih ada kedua bulan lain.

Nantinya, BLT yang diserahkan untuk anak sekolah SD, SMP, dan SMA sederajat juga memiliki nominal yang berbeda-beda.

Berikut besaran dana BLT anak sekolah yang diberikan secara cuma-cuma oleh Kemensos pada April 2023 ini:

Baca Juga: Kumpulan Kata-Kata Bijak dari Tokoh Terkenal, Salah Satunya Jalaludin Rumi

1. Anak SD sederajat mendapatkan Rp225.000 atau Rp900.000 per tahun

2. Anak SMP sederajat mendapatkan Rp375.000 atau Rp1.500.000 per tahun

3. Anak SMA sederajat mendapatkan Rp500.000 atau Rp2.000.000 per tahun

Kemudian KPM bisa cek penerima BLT anak sekolah di situs cekbansos.kemensos.go.id untuk memastikan diri sebagai penerima, berikut langkah-langkahnya:

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x