PR DEPOK - Simak info pencairan BLT Ramadhan 2023 yang cair dalam bentuk sembako. Diketahui, pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) akan segera menyalurkan bansos Ramadhan 2023.
Adapun BLT Ramadhan 2023 akan cair dalam bentuk sembako diantara lain adalah beras 30 kilogram, ayam dan telur.
Masyarakat yang sudah terdaftar di layanan situs DTKS bisa lekas akses link cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima BLT Ramadhan 2023.
Masing-masing Keluarga Penerima Manfaat (KPM) akan menerima BLT Ramadhan 2023 selama tiga bulan.
Baca Juga: Hasil Kualifikasi F1 GP Australia 2023: Max Verstappen Pole, Mercedes Lengkapi 3 Besar
KPM akan menerima BLT beras 10 kilogram yang akan dibagikan selama per bulan dengan total mencapai 3 bulan.
Kemudian pencairan BLT Ramadhan 2023 akan cair dalam bentuk ayam dan telur setelah beras selesai disalurkan.