Info Tanggal Pencairan PKH Tahap 2 2023 Bulan Mei, Cek Nama Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 29 April 2023, 19:14 WIB
Ilustrasi - Dana bantuan PKH tahap 2 2023 akan diberikan oleh pemerintah kepada keluarga miskin dan rentan.
Ilustrasi - Dana bantuan PKH tahap 2 2023 akan diberikan oleh pemerintah kepada keluarga miskin dan rentan. /Antara/

PR DEPOK - Cek nama Anda di situs resmi cekbansos.kemensos.go.id untuk memastikan bahwa Anda telah masuk dalam daftar penerima dana bantuan PKH tahap 2 2023.

 

Dana bantuan PKH tahap 2 2023 akan diberikan oleh pemerintah kepada keluarga miskin dan rentan.

Melalui PKH tahap 2 2023, diharapkan bisa membantu meringankan beban ekonomi keluarga kurang mampu agar dapat memenuhi kebutuhan dasar seperti kesehatan, pendidikan, dan pangan.

Sementara untuk informasi terkait tanggal pencairan PKH tahap 2 2023 di bulan Mei, akan dipaparkan berikut ini.

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 2 Cair Mulai Mei 2023? Berikut Jadwal Penyaluran serta Kategori Penerimanya di Sini

Dikabarkan bahwa, Program Keluarga Harapan atau PKH dicairkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) terbagi dalam empat tahap di tahun ini.

Tahap 1 dicairkan Januari-Maret, kemudian tahap 2 dicairkan April-Juni, lalu tahap 3 dicairkan Juli-September, dan terakhir tahap 4 dicairkan Oktober-Desember.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x