Cara Pinjam Uang di Mobile BCA, Catat Syarat dan Dokumen yang Diperlukan

- 23 Mei 2023, 18:53 WIB
Ilustrasi. Cek syarat dan dokumen untuk penggunaan mobile BCA.
Ilustrasi. Cek syarat dan dokumen untuk penggunaan mobile BCA. /Pixabay/Hans.

PR DEPOK - Berikut ini cara meminjam uang di Mobile BCA, lengkap dengan syarat dan dokumen yang dibutuhkan saat melakukan pengajuan pinjaman melalui aplikasi.

Saat ini nasabah BCA tidak lagi perlu repot-repot datang ke kantor BCA untuk melakukan peminjaman. Telah hadir cara praktis pengajuan pinjaman melalui aplikasi mobile BCA yang dapat dilakukan dengan mudah.

Cara mudah ini kini dapat Anda lakukan dari rumah. Selain hemat waktu, proses pencairan dana pinjaman BCA juga memiliki proses yang cepat.

Baca Juga: 8 Tempat Soto di Jepara, Enak dengan Harga yang Terjangkau

Penasaran bagaimana caranya? Simaklah penjelasan pada artikel ini mengenai cara pinjam di mobile BCA lengkap dengan syarat dan dokumen yang dibutuhkan.

Cara Pinjam Uang di Mobile BCA

Pastikan Anda adalah nasabah rekening BCA dan telah menginstal aplikasi mobile BCA di HP Anda.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus, Aries, dan Gemini Besok 24 Mei 2023: Andalkan Akal Sehat, Tabungan Bertambah

Buka aplikasi mobile BCA lalu klik menu m BCA.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x