Begini Cara Cek Penerima Bansos BPNT 2023, Benarkah Cair Hingga Rp600 Ribu?

- 26 Mei 2023, 20:37 WIB
Berikut ini cara untuk cek penerima bansos BPNT 2023 di DTKS.
Berikut ini cara untuk cek penerima bansos BPNT 2023 di DTKS. /ANTARA/

PR DEPOK - Begini cara cek penerima Bansos BPNT 2023, Benarkah cair hingga Rp600.000?

Sebelum masuk ke topik, Bansos BPNT adalah Bansos Bantuan Pangan Non Tunai yang termasuk salah satu program Pemerintah Kementerian Sosial.

Dirunut dari awal penyaluran Bansos BPNT ini, pencairan nya akan terus berlangsung hingga akhir tahun 2023.

Baca Juga: 5 Tempat Nongkrong Instagramable di Depok, Cocok untuk Nikmati Suasana Unik dan Abadikan Momen Menarik

Namun, Bansos BPNT ini hanya akan disalurkan oleh para KPM atau Keluarga Penerima Manfaat yang namanya sudah terdaftar di DTKS.

DTKS merupakan Data Terpadu Kementerian Sosial. Jadi pastikan kembali jika nama anda sudah terdaftar serta telah diverifikasi oleh DTKS tersebut.

Yang kemudian pencairan nya dilakukan setiap bulannya dengan besaran dana sebesar Rp200.000.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x