Akui Punya Pengalaman yang Mirip dengan Baim Wong, Dedi Mulyadi Pernah Marah dengan Bapak Peminta-minta

- 13 Oktober 2021, 18:00 WIB
Dedi Mulyadi dan Baim Wong saat melakukan vlog bersama pada November 2020.
Dedi Mulyadi dan Baim Wong saat melakukan vlog bersama pada November 2020. /Tangkapan layar/KANG DEDI MULYADI CHANNEL

PR DEPOK – Kasus Baim Wong dengan seorang kakek bernama Suhud, akhir-akhir ini viral diperbincangkan di media sosial.

Sejumlah warganet mengkritik sikap Baim Wong terhadap Kakek Suhud yang dituding arogan.

Kasus ini lantas mendapat tanggapan dari mantan Bupati Purwakarta, Dedi Mulyadi yang juga mengenal Baim Wong.

Baca Juga: Takjub Sikap Warganet hingga Buat Baim Wong Minta Maaf, Gus Umar: Netizen adalah Kekuatan Dunia Ketiga

Dalam kanal Youtubenya, KANG DEDI MULYADI CHANNEL, Dedi Mulyadi menilai Baim Wong sebetulnya memilik niat baik untuk memberikan pembelajaran agar tidak meminta-minta.

Namun, Dedi Mulyadi juga mengingatkan, bahwa maksud yang baik juga harus disampaikan dengan cara yang baik.

Anggota Komisi IV DPR RI itu mengaku memiliki pengalaman dengan konteks yang mirip seperti yang dialami Baim Wong saat ini.

Dirinya pernah marah terhadap seorang bapak yang setiap hari keliling meminta sumbangan uang karena mengaku menderita stroke.

Baca Juga: Pantas Lagu-lagunya Puitis, Sal Priadi Ungkap Kebiasaannya Ketika Naksir Cewek: Suka Ngirimin Surat

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: Kanal YouTube KANG DEDI MULYADI CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x