Heboh Lee Seung Gi Tak Dibayar Agensi Selama 18 Tahun Bermusik, Begini Tanggapan Perwakilan Hukum sang Artis

- 24 November 2022, 13:01 WIB
Perwakilan Hukum Lee Seung Gi Rilis Pernyataan Resmi
Perwakilan Hukum Lee Seung Gi Rilis Pernyataan Resmi //Instagram/leeseunggi.official

Sementara itu, baru-baru ini perwakilan hukum Lee Seung Gi merilis pernyataan resmi mereka pada 24 November 2022.

 

Mereka menyampaikan sikap Lee Seung Gi atas namanya, terkait laporan pembayan yang tak pasti untuk musiknya.

Baca Juga: BLT BBM dan BPNT Sembako Cair Sekaligus, Begini Cara Mencairkan Dana Rp900.000 di Kantor Pos

Dijelaskan jika Lee Seung Gi telah mengirimkan sertifikasi konten mengenai pembayaran yang belum diselesaikan untuk musiknya kepada Hook Entertainment.

Dalam pernyataan itu juga dijelaskan akan ada pemeriksaan yang mendalam.

"Selain (masalah) pembayaran Lee Seung Gi untuk musiknya, kami juga memiliki rencana untuk melakukan pemeriksaan mendalam terhadap berbagai hubungan hukum antara Hook Entertainment termasuk CEO Kwon Jin Young dan Lee Seung Gi," katanya,

Baca Juga: Cara Daftar BLT BBM 2022 Tahap 2 yang Cair Desember 2022 Lewat Aplikasi Cek Bansos

"Oleh karena itu, kami meminta Hook Entertainment untuk secara transparan mengungkapkan detail penjualan dan penyelesaian akun selama aktivitas Lee Seung Gi di industri hiburan melalui beberapa sertifikasi konten," jelasnya.

Perwakilan hukum menjelaskan bahwa mereka tengah menanti tanggapan dari Hook Entertainment.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x