3 Destinasi Wisata Paling Populer di China, Bermain dengan Panda

- 12 Januari 2023, 11:24 WIB
Ilustrasi - Destinasi wisata paling populer di China.
Ilustrasi - Destinasi wisata paling populer di China. /Pixabay/

PR DEPOK - Ini adalah salah satu tempat rekomendasi tepat untuk dijadikan tempat berlibur, selain itu masih banyak tempat berwisata selain di dalam negeri.

China salah satu tempat yang tepat untuk dijadikan tempat berlibur, apalagi menjelang perayaan Imlek.

Selain terkenal dengan makanannya China juga memiliki tempat destinasi wisata yang banyak dan wajib dikunjungi.

Baca Juga: Sebut Sebagai Tindakan Balasan, China Tangguhkan Penerbitan Visa Jangka Pendek untuk Korea Selatan dan Jepang

Berikut adalah 5 daftar destinasi wisata di China yang wajib dikunjungi;

1. Chengdu Kota Kelahiran Panda Raksasa

Chengdu adalah kampung tempat para Panda Raksasa tinggal, walaupun disana banyak Panda Raksasa di kebun binatang tapi, Chengdu adalah tempat terbaik di China.

Tempat rekomendasi untuk melihat Panda Lembah Panda Dujiangyan, Pusat Pembiakan dan penelitian Panda Raksasa Chendu, Buddha Raksasa Leshan, dan Jalan Tua Jinli.

Disana pengunjung bisa melihat bayi panda secara langsung selain itu disana bisa menikmati hotpot pedas Sichuan.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurfajriani

Sumber: Chinahighlight


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x