Ramadhan 2023: Resep dan Cara Buat Sambal Goreng Kentang untuk Menu Sahur, Dijamin Lezat dan Praktis

- 23 Maret 2023, 20:05 WIB
Resep Sambel Goreng Kentang Hati Sapi, Sangat Menggiurkan dan Cocok untuk Menu Lebaran.
Resep Sambel Goreng Kentang Hati Sapi, Sangat Menggiurkan dan Cocok untuk Menu Lebaran. /Tangkap layar YouTube/Ceceromed Kitchen

PR DEPOK - Banyaknya kegiatan yang dilakukan pada Bulan Ramadhan 2023 ini, mungkin membuat kamu terlalu sibuk dan lupa untuk stok bahan persiapan memasak.

Meski demikian, kamu tetap bisa loh membuat santapan sahur Ramadhan 2023 hanya dengan menggunakan beberapa bahan.

Santapan sahur tersebut adalah sambal goreng kentang. Bahan yang diperlukan sangatlah minim, serta cara membuatnya pun terbilang cukup praktis.

Baca Juga: Teks Ceramah Singkat Tentang Keutamaan Shalat Tarawih dan Witir di Bulan Suci Ramadhan 2023

Meski terlihat sangat simpel, tapi makanan ini digemari oleh banyak orang, yang diklaim bisa membuat akan menjadi lebih lahap. Kombinasi antara sambal goreng kentang dengan nasi hangat, menjadikan selera makan naik drastis.

Untuk mengetahui bagaimana cara membuat sambal goreng kentang dan apa saja bahan yang diperlukan. Kamu bisa simak informasi selengkapnya di bawah ini.

Berikut resep dan cara membuat sambal goreng kentang untuk menu sahur Ramadhan 2023 yang lezat dan praktis.

Baca Juga: Cara Cek Penerima PKH 2023 Tahap 1 di HP, Masukkan Nama KTP Kamu Sekarang di Sini

Bahan-bahan Sambal Goreng Kentang

1 kg kentang

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x