Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga dalam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahannya

- 28 Maret 2023, 04:01 WIB
Ilustrasi - Berikut ini merupakan bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga lengkap dalam bahasa Arab, Latin, dan terjemah.
Ilustrasi - Berikut ini merupakan bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga lengkap dalam bahasa Arab, Latin, dan terjemah. /Freepik/jcomp

PR DEPOK – Berikut tersaji bacaan niat zakat fitrah untuk diri sendiri dan keluarga dalam bahasa arab, latin, dan terjemahannya yang wajib dikerjakan umat islam di Bulan Ramadhan 2023.

Zakat fitrah merupakan salah satu rukun islam yang wajib dikerjakan oleh umat Islam pada bulan Ramadhan 2023.

Kewajiban umat Islam menunaikan zakat fitrah sudah dimulai sejak manusia lahir yakni minimal sebesar 2,5 kg beras.

Zakat fitrah bertujuan untuk membersihkan sebagian harta dana mensucikan diri.

Baca Juga: Kualifikasi Euro Belanda vs Gibraltar: Jam Tayang, H2H, Prediksi Skor, Link Streaming Selasa, 28 Maret 2023

Adapun perintah untuk berzakat, terdapat dalam Al-Quran yang mana disebutkan pada surat At Taubah ayat ke 13.

Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersih kan dan menyucikan mereka” (QS. at-Taubah (9): 103).

Zakat fitrah dapat ditunaikan kapanpun selama bulan Ramadhan 2023, namun terdapat waktu terbaik menunaikan zakat fitrah yakni sebelum sholat Ied.

Baca Juga: Kualifikasi Euro Belanda vs Gibraltar: Jam Tayang, H2H, Prediksi Skor, Link Streaming Selasa, 28 Maret 2023

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x