Daftar 6 Rumah Makan Paling Terkenal di Sleman, Rasanya Dijamin Mantap Betul!

Tayang: 1 Oktober 2024, 11:55 WIB
Penulis: Kikih Riyandi
Editor: Nur Annisa
Ilustrasi - Daftar 6 Rumah Makan Paling Terkenal di Sleman
Ilustrasi - Daftar 6 Rumah Makan Paling Terkenal di Sleman /Freepik/

PR DEPOK - Sleman tak hanya terkenal akan budaya jawa-nya yang kental, di sini juga memiliki rumah makan yang sangat terkenal hingga memiliki rating terbaik oleh pelanggannya.

Rumah makan di Sleman memiliki konsep yang tradisional dan bangunan khas joglo Jawa. Sehingga menambah nuansa yang nyaman dan harmonis ketika makan di tempat ini.

Penasaran dengan nama tempat dan lokasinya? Berikut daftar 6 rumah makan paling terkenal di Sleman, DIY.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Rumah Makan TOP di Tasikmalaya, Yuk Cek Infonya di Sini!

1. Jejamuran

Ratingnya 4,6/5 bintang dengan 27.101 ulasan.

Alamatnya berada di Jalan Pandowoharjo, Niron, Pandowoharjo, Kecamatan Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam operasionalnya setiap hari dari pukul 9.00-21.30 WIB.

2. Kampung Flory Jogja Kuliner Bali nDeso

Ratingnya 4,4/5 bintang dengan 1.422 ulasan

Alamatnya berada di Komplek, Kampung Flory, Plaosan, Tlogoadi, Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Untuk jam operasionalnya yakni setiap hari dari pukul 9.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Inilah 5 Rumah Makan Paling Ramai, Terkenal, dan Lezat Pol di Grobogan, Rasanya Jelas Mantap!

3. Floating Resto Jogja

Ratingnya 4,6/5 bintang dari 776 ulasan

Alamatnya berada di jalan Roro Jonggrang No.8, Beran Kidul, Tridadi, Kecamatan Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam operasionalnya yakni setiap hari dari pukul 10.00-22.00 WIB.

4. Rumah Makan RAJA RASA

Ratingnya 4,4/5 bintang dari 126 ulasan.

Alamatnya berada di Jalan Kebon Agung, Area Sawah, Tlogoadi, Kecamatan Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam operasionalnya yakni hari hari pukul 6.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Digemari Banyak Orang, Ini 6 Rumah Makan Seafood di Depok

5. Warung makan Bu Sum ( Pendopo Pengayoman Ati)

Ratingnya 4,4/5 bintang dari 212 ulasan.

Alamatnya berada di Jalan Pandowoharjo No.20, Sawahan, Pandowoharjo, Kecamatan Sleman, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55512.

Jam operasionalnya yakni hari dari pukul 8.00-17.00 WIB.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Rumah Makan Sunda Terbaik di Depok, Menu Beragam dengan Rasa Mantap!

6. Pondok Makan Sido Mekar

Ratingnya 4,3/5 bintang dari 179 ulasan.

Alamatnya berada di Jalan Turi, Wadas, Tridadi, Kecamatan Sleman, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam operasionalnya setiap hari dari pukul 9.30-21.00 WIB.

Demikian penjelasan rangkuman daftar rekomendasi 6 rumah makan paling terkenal di Sleman, DIY.***


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub