BMKG: Waspada Hujan Intensitas Lebat Disertai Angin Kencang Berpotensi Landa Sejumlah Wilayah Jabar

- 19 September 2020, 10:02 WIB
Ilustrasi petir.
Ilustrasi petir. //Pixabay

PR DEPOK – Saat ini mayoritas wilayah Indonesia masih mengalami musim kemarau.

Meski demikian, sejumlah wilayah di Indonesia diperkirakan akan mengalami turun hujan, termasuk beberapa daerah di Jawa Barat.

Memasuki akhir pekan, kondisi cuaca di Jawa Barat diperkirakan bervariasi.

Baca Juga: Putra Soeharto Terlilit Utang Sea Games, Stafsus Menkeu: Hanya Menagih, Limpahan Tugas dari Setneg

Bagi Anda yang hendak menghabiskan akhir pekan di luar rumah, sebaiknya memperhatikan kondisi cuaca berikut ini.

Dikutip oleh pikiranrakyat-depok.com dari situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) kondisi cuaca di Jawa Barat pada Sabtu, 19 September 2020 WIB pagi secara umum diperkirakan bervariasi mulai dari cerah hingga berawan.

Adapun pada siang hingga sore hari kondisi cuaca di Jawa Barat secara umum masih diperkirakan bervariasi mulai dari cerah hingga cerah berawan.

Baca Juga: Ketua Umum KPU Arief Budiman Terkonfirmasi Positif Covid-19, Pilkada Serentak 2020 Resmi Ditunda

Sedangkan malam hari nanti kondisi cuaca di Jawa Barat secara umum masih diperkirakan bervariasi mulai dari cerah hingga berawan.

Untuk dini hari nanti kondisi cuaca di Jawa Barat secara umum diperkirakan masih bervariasi mulai dari cerah hingga berawan.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x