Tanggapi Dugaan Korupsi BPJS Ketenagakerjaan Serupa dengan Jiwasraya, Said Didu: ASABRI Juga

- 20 Januari 2021, 08:38 WIB
Muhammad Said Didu.
Muhammad Said Didu. /Twitter/@msaid_didu.

PR DEPOK – Mantan Staf Khusus Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Muhammad Said Didu turut menyoroti isu dugaan adanya korupsi PT Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan.

Melalui akun Twitter pribadi miliknya @msaid_didu, dia menilai dugaan korupsi BPJS Ketenagakerjaan memiliki modus yang sama dengan kasus PT Asuransi Sosial Angkatan Bersenjata Republik Indonesia (ASABRI).

Modus sama seperti ASABRI juga,” kata dia sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com pada Rabu, 20 Januari 2021.

Baca Juga: Jadwal Pemadaman Listrik Kota Depok Rabu 20 Januari 2021, Mulai Pukul 09.30 Hingga 16.00 WIB

Dalam kasus-kasus tersebut Said Didu juga menduga sepertinya ‘sutradara’ dan ‘penikmatnya’ juga sama.

Modus sama seperti ASABRI juga – sepertinya sutradara dan penikmatnya juga sama,” kata Said Didu.

Bersamaan dengan cuitan itu, dirinya juga membalas cuitan media yang mengunggah sebuah artikel berita terkait dugaan korupsi BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: Update Daftar Harga Emas di Pegadaian pada Hari Rabu, 20 Januari 2021

 

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x