Jokowi Minta Masyarakat Lebih Aktif dalam Mengkritik, Politisi PKS Sohibul Iman: Siap, Kami Akan Lebih Pasif!

- 9 Februari 2021, 09:20 WIB
Politisi PKS, Sohibul Iman.
Politisi PKS, Sohibul Iman. /Instagram @msi.sohibuliman

PR DEPOK – Politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Sohibul Iman menanggapi pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Pasalnya, baru-baru ini Jokowi menyampaikan pernyataan yang cukup memikat perhatian publik.

Jokowi menyampaikan bahwa masyarakat harus aktif dalam menyampaikan kritik terhadap kinerja pemerintah, terutama soal peningkatan perbaikan pelayanan publik.

Baca Juga: Ucapkan Duka Cita Usai Ustaz Maaher Meninggal, Teddy Gusnaidi: Jangan Ungkit Lagi Urusan Duniawinya

Pernyataan tersebut ia sampaikan dalam kesempatan Peluncuran Laporan Tahunan Ombudsman RI Tahun 2020 pada Senin, 8 Februari 2021.

“Masyarakat harus lebih aktif menyampaikan kritik, masukan, ataupun potensi maladministrasi dan para penyelenggara pelayanan publik juga harus terus meningkatkan upaya perbaikan-perbaikan,” kata Jokowi.

Melalui akun Twitter pribadinya, Sohibul Iman mengatakan dirinya siap mengikuti arahan dari Jokowi tersebut.

Baca Juga: Kaget Ada yang Ingin Lawan ‘Bintang Empat’, Ruhut Sitompul: Jangan Dengar yang Jam Terbangnya Masih Kurang!

Akan tetapi, justru sebaliknya, dirinya siap untuk lebih pasif dalam dalam menyampaikan kritik terhadap kinerja pemerintah.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x