Nadiem Serahkan Pelaksanaan Sekolah Tatap Muka ke Pemda, Luqman Hakim: Apa Gunanya Diangkat Jadi Menteri?

- 31 Maret 2021, 08:26 WIB
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Fraksi PKB, Luqman Hakim.
Wakil Ketua Komisi II DPR RI Fraksi PKB, Luqman Hakim. /Twitter @LuqmanBeeNKRI

PR DEPOK – Anggota DPR Fraksi PKB, Luqman Hakim mengomentari pernyataan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim.

Sebelumnya diketahui, Mendikbud Nadiem menyampaikan Surat Keputusan Bersama (SKB) 4 Menteri.

SKB 4 menteri tersebut terkait kegiatan sekolah tatap muka apabila guru dan tenaga pendidik sudah disuntik vaksin Covid-19.

Baca Juga: Gunakan Darah Manusia Asli, Nike Gugat Perusahaan Pembuat Model 'Satan Shoes'

Mendikbud Nadiem pun mengakui bahwa banyak pihak yang bertanya pada dirinya, kapan sekolah kembali dibuka menjadi tatap muka.

Lantas, Mendikbud Nadiem menuturkan bahwa pertanyaan tersebut harus ditujukan ke setiap pemerintah daerah (pemda) masing-masing.

Tampaknya, pernyataan Mendikbud Nadiem yang menyerahkan ke masing-masing pemda terkait pelaksanaan sekolah tatap muka disoroti Luqman Hakim.

Sorotan tersebut dilontarkan Luqman Hakim melalui akun Twitter pribadinya @LuqmanBeeNKRI pada Selasa, 30 Maret 2021 kemarin.

Baca Juga: Bandara Kertajati Dijadikan Bengkel Pesawat, Gde Siriana: Kira-kira Ibu Kota Baru Bisa Jadi Apa Ya?

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Twitter @LuqmanBeeNKRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x