Hari Kartini 21 April 2021, Makna Emansipasi dan Perjuangan Kaum Perempuan dalam Kesetaraan Gender

- 21 April 2021, 14:17 WIB
Potret RA Kartini hasil suntingan.
Potret RA Kartini hasil suntingan. /Jabar Saber Hoaks/

Dunia sudah memasuki era digital, dan peran perempuan dalam dunia tersebut tidak bisa diabaikan.

Baca Juga: 5 Film Korea Bernuansa Kelam yang Direkomendasikan, Salah Satunya The Call yang Diperankan Park Shin Hye

Kehadiran emansipasi wanita, membuat perempuan berkesempatan bekerja dengan berbagai bentuk dan beragam cara.

Perempuan harus melawan stereotip kuno dengan prestasi dan profesionalisme, mengembangkan potensi diri, berkarir dan menjadi teladan serta menjalankan hak asasi setiap orang.

Perempuan dalam dunia karir bukan sekadar memenuhi fiinansial, tetapi lebih dari itu. 

Baca Juga: Didakwa Menerima Suap hingga Rp32,482 Miliar, Juliari: Saya Mengerti Dakwaan, Namun Tidak Melakukan

Perempuan modern ialah perempuan dengan semangat juang tinggi, kepercayaan diri, dan keyakinan tinggi terhadap kemampuan diri, kemerdekaan diri, dan berprinsip hidup yang kuat.

Bagi para ibu-ibu atau emak-emak yang bekerja, berapapun waktunya, tetaplah seorang ibu bagi anak-anaknya.

Meskipun banyak tantangan, para ibu punya hak untuk memilih keduanya, baik bekerja dan ibu rumah tangga.

Baca Juga: PLN Sediakan 2 Paket Tambah Daya Program Ramadhan, Simak Batas Waktu dan Cara Dapatkannya

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Indonesia Baik DP3AKB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x