Sindir Penggeledahan Bekas Markas FPI, Christ: KKB Papua Tak Penting, yang Penting Bikin Heboh Petamburan

- 28 April 2021, 09:40 WIB
Tokoh Papua, Christ Wamea.
Tokoh Papua, Christ Wamea. /Twitter @PutraWadapi

Baca Juga: Jenis Prestasi yang Bisa Didaftarkan di PENMABA Prestasi Uiversitas Negeri Jakarta 2021

Tak berakhir sampai di situ, dalam cuitan lainnya, Christ Wamea menyinggung soal keinginan pihak tertentu yang terobsesi untuk menteroriskan FPI.

"Akibat dari teropsesi menteroriskan FPI," kata tokoh Papua tersebut.

Cuitan Christ Wamea.
Cuitan Christ Wamea. Tangkap layar Twitter @PutraWadapi

Diberitakan sebelumnya, dalam penggeledahan yang dilakukan polisi di bekas markas besar FPI di Petamburan, ditemukan sejumlah barang bukti, yang salah satunya diklaim sebagai bahan peledak.

Baca Juga: Lima Poin Konsensus ASEAN yang Desak Penghentian Kekerasan di Myanmar

Disampaikan oleh Kabag Penum Divisi Humas Polri, Kombes Pol Ahmad Ramadhan, tim menemukan bahan baku peledak berjenis TATP atau triacetone triperoxide.

"Cairan TATP ini merupakan aseton yang digunakan untuk bahan peledak yang mirip dengan yang temuan di Condet dan Bekasi beberapa waktu yang lalu," ujar Ahmad Ramadhan dalam keterangannya.

Selain triacetone triperoxide, polisi juga menemukan barang bukti yang diduga bahan peledak lain, yakni aseton, dan nitrat.

Baca Juga: Hamish Daud Terapkan Flexitarian dalam Penuhi Asupan Gizi Makanan

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Twitter @PutraWadapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x