Tanggapi Pengakuan HRS, Husin Shihab: Ini Bukan Soal Imam Besar, Tapi Ada Upaya Negara Dirubah Sistemnya

- 18 Juni 2021, 10:45 WIB
Husin Shihab mengomentari pengakuan Habib Rizieq soal dirinya yang belum pantas menjadi imam besar.
Husin Shihab mengomentari pengakuan Habib Rizieq soal dirinya yang belum pantas menjadi imam besar. /Instagram @husinshihab

PR DEPOK – Husin Alwi Shihab menanggapi pengakuan Habib Rizieq Shihab (HRS).

HRS mengakui bahwa dirinya belum pantas disebut sebagai imam besar.

Menanggapi pengakuan HRS, Husin Shihab lantas turut berkomentar.

Baca Juga: Pesan Tukul Arwana pada Lesti Kejora dan Rizky Billar Jelang Pernikahan: Suami Istri Harus Menjaga Kodratnya

Menurut Ketua Cyber Indonesia ini, poin utamanya bukanlah soal imam besar.

Melainkan ada upaya negara Indonesia akan dirubah sistemnya dari negara Pancasila menjadi negara Syariah.

Hal itu disampaikan Husin Shihab melalui cuitan di akun Twitter @HusinShihab, pada Kamis, 17 Juni 2021.

Ini bukan soal imam besar,” tulis Husin Shihab, seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Twitter @HusinShihab.

Tapi ada upaya negara ini dirubah sistemnya menjadi negara syariah,” tambahnya.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Twitter @HusinShihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x