Pengamat Intelijen Sebut Bahasa Arab Ciri Teroris, Shamsi Ali: Cara Pandang Sempit, Tak Bermutu dan Memalukan

- 9 September 2021, 09:10 WIB
Imam Besar di Islamic Center of New York, Muhammad Shamsi Ali.
Imam Besar di Islamic Center of New York, Muhammad Shamsi Ali. /Instagram @imamshamsiali2

Cuitan Shamsi Ali.
Cuitan Shamsi Ali. Twitter @ShamsiAli2

Lantas dia pun mempertanyakan terkait cici-ciri radikalisme atau teroris yang diukur dari foto presiden-wakil presiden dan penghafalan nama-nama menteri.

“Benarkah Moderasi atau radikalisme diukur dengan foto dan hafal nama? Benarkah sebuah bahasa indikator radikalisme,” ujarnya.

Baca Juga: Update Persebaran Covid-19 Depok, 8 September 2021: 104.183 Positif, 100.772 Sembuh, 2.076 Meninggal

Sebagai informasi, pengamat intelijen Susaningtyas Nefo Kertopati menyampaikan pernyataan tersebut pada acara diskusi daring berjudul "Taliban Bermuka Dua ke Indonesia?" pada 5 September 2021.***

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Twitter @ShamsiAli2


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x