Minta Ma’ruf Amin Cegah Gerakan Pembubaran MUI, Mustofa: Pernah Jadi Ketum dan Kini Wapres, Apa Sulitnya?

- 19 November 2021, 06:20 WIB
Humas Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya meminta Wapres Ma'ruf Amin memberikan solusi terkait gerakan pembubaran Majelis Ulama Indonesia (MUI).
Humas Partai Ummat, Mustofa Nahrawardaya meminta Wapres Ma'ruf Amin memberikan solusi terkait gerakan pembubaran Majelis Ulama Indonesia (MUI). /Twitter @TofaTofa_ id

Selain itu, sikap kebangsaan MUI selama ini juga jelas mendorong Islam moderat dan kerukunan antarumat beragama.

"Termasuk menolak ideologi radikalisme, aksi islamofobia, terorisme, komunisme, hingga separatisme," kata Ketua ke-11 MPR RI itu.

Baca Juga: Jokowi Sebut Penanganan Pandemi Diapresiasi Dunia, Christ Wamea: Puji Diri Sendiri

Pada kesempatan itu, ia mengingatkan umat Islam dan negara agar mewaspadai gerakan yang bisa menunggangi isu terorisme dengan penangkapan salah satu anggota pimpinan MUI.

"Bila benar terjadi, maka ini merupakan agenda islamofobia dan pelecehan lembaga keagamaan termasuk yang Islam moderat," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: ANTARA Twitter @TofaTofa_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x