Contoh Teks Pidato Upacara Harlah Satu Abad NU 7 Februari 2023: Tema Belajar dari Bencana Alam

- 5 Februari 2023, 09:09 WIB
Berikut contoh isi teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU yang akan dilaksanakan pada 7 Februari 2023 mendatang.*
Berikut contoh isi teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU yang akan dilaksanakan pada 7 Februari 2023 mendatang.* /Pixabay.com / Skitterphoto.

PR DEPOK - Berikut contoh isi teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU yang akan dilaksanakan pada 7 Februari 2023 mendatang.

Artikel ini akan menyediakan contoh isi teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU. Diharapkan teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU yang tersedia di artikel ini, bisa menjadi referensi untuk nanti digunakan pada 7 Februari 2023 mendatang.

Teks pidato upacara Harlah Satu Abad NU digunakan untuk menjadi pembuka acara, sekaligus menjadi momentum gerakan penguatan paham kebangsaan yang bersintesis dengan keagamaan.

NU merupakan organisasi yang membangun kemitraan dengan pemerintah. Organisasi NU hadir untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat, pendidikan umum dan pesantren.

Baca Juga: Lirik Lagu Terbaru Virgoun - Saat Kau Telah Mengerti, yang Lagi Hits

Selain itu lebih luasnya untuk kesehatan, masyarakat, gerakan melawan kejahatan seperti narkoba dan korupsi.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Sekretariat Negara, berikut contoh teks pidato harlah satu abad NU atau Nahdalatul Ulama.

Bismillaahirrahmaanirrahiim,

Assalamualaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh,

Baca Juga: Bansos Kemensos 2023 Cair Lewat Apa dan Kapan? Cek Jadwal Pencairan dan Penerima PKH dan BPNT di Sini

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Sekretariat Negara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x