Kondisi Korban Pendaratan Heli Darurat di Hutan Kerinci Dipastikan Membaik

- 22 Februari 2023, 10:34 WIB
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo saat memastikan kondisi para personel rombongan helikopter Polda Jambi berhasil dievakuasi dari lokasi emergency landing
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo saat memastikan kondisi para personel rombongan helikopter Polda Jambi berhasil dievakuasi dari lokasi emergency landing /Instagram/@listyosigitprabowo/

PR DEPOK – 19 Febuari 2023 rombongan Kapolda Jambi mengalami keadaan dan kondisi yang kurang mengenakan, helikopter yang ditumpangi oleh mereka melakukan pendaratan darurat.

Di video yang beredar di dunia maya, pendaratan dilakukan ditengah tengah hutan dan lokasi tepatnya berhasil di identifikasi oleh tim SAR.

Pendaratan darurat yang dilakukan oleh rombongan Kapolda Jambi tepatnya di wilayah hutan Kerinci.

Dengan adanya kejadian tersebut, Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung pasien korban dari peristiwa pendaratan darurat di RS Bhayangkara pada tangga 21 Febuari 2023.

Baca Juga: PKH 2023 Sudah Cair Bulan Ini di Kantor Pos? Begini Penjelasan Resmi PT Pos Indonesia

Adapun korban yang dirawat di RS tersebut berjumlah 6 orang, sedangkan 2 lagi masi belum bisa dibawame RS dikarenakan kendala waktu.

Di dalam kunjungan jenguknya Kapolri menyampaikan bahwa kondisi dari para korban sudah berangsur membaik.

Para dokter sudah memeriksa satu persatu keadaan korban dari peristiwa tersebut.

Beliau juga menyampaikan hasil dari pemeriksaan awal yang dilakukan oleh dokter akan menentukan korban perlu dibawa ke RS di Jakarta atau tidak.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Tribata News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x