Cara Daftar Mudik Gratis 2023 Jasa Raharja Naik Bus atau Kereta Lengkap dengan Persyaratan

- 17 Maret 2023, 12:07 WIB
Cara Daftar Mudik Gratis 2023 Jasa Raharja dan Kemenhub Lengkap Link daftar, Syarat dan Jadwal Keberangkatan Bus dan Kereta.*
Cara Daftar Mudik Gratis 2023 Jasa Raharja dan Kemenhub Lengkap Link daftar, Syarat dan Jadwal Keberangkatan Bus dan Kereta.* /Portal Purwokerto/Jasa Raharja

Selain itu, calon peserta wajib memenuhi 5 ketentuan atau syarat Mudik Gratis 2023. Jika salah satu poin tidak dipenuhi maka proses pendaftaran tidak dapat dilanjutkan.

Adapun 5 syarat atau ketentuan calon peserta Mudik Gratis Jasa Raharja 2023 sebagai berikut.

Baca Juga: Lirik Lagu Sapayuang Rindu, Lagu Minang Terbaru dari Ipank feat Rayola, Adiak Surang Palarai Damam

1. Peserta harus memiliki akun JRku

2. Peserta harus memiliki sepeda motor yang dibuktikan dengan STNK

3. Pajak kendaraan sepeda motor peserta masih berlaku

4. Peserta harus memiliki SIM C yang masih aktif

Baca Juga: Berikut Cara Daftar Bansos PKH Tahun 2023 dan Cara Cek Penerimanya

5. Pendaftar dan peserta yang didaftarkan harus dalam satu keluarga

Selanjutnya, calon peserta dapat mendaftarkan diri menggunakan smartphone atau laptop melalui link mudik.jasaraharja.co.id atau aplikasi JRku.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x