Makna Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Bagaimana Sejarahnya?

- 31 Mei 2023, 19:41 WIB
Berikut ini sejarah dan makna Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 1945, dimulai dirumuskan oleh BPUPKI.*
Berikut ini sejarah dan makna Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 1945, dimulai dirumuskan oleh BPUPKI.* / Freepik/@freepik

PR DEPOK - Setiap tanggal 1 Juni, Indonesia memperingati Hari Lahir Pancasila. Tahun 2023, peringatan ini serentak dilaksanakan pada besok, yaitu Kamis, 1 Juni 2023.

 

Peringatan Hari Lahir Pancasila diatur pada Keppres No.24 tahun 2016. Dikutip dari laman DJKN Kemenkeu, tanggal 1 Juni dipilih menjadi hari peringatan lahir pancasila karena terdapat momentum bersejarah.

Bukan hanya sebagai dasar negara saja, Pancasila juga dijadikan sebagai landasan ideologi bangsa, setiap nilai yang dikandung mewakili kultur sosial masyarakat indonesia.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com merangkum secara singkat makna dari Hari Lahir Pancasila pada 1 Juni 1945.

Baca Juga: KJP Plus Mei 2023 Belum Cair Hari Ini? Diduga karena 2 Penyebab Berikut

Sejarah Hari Lahir Pancasila

Lahirnya Pancasila dimulai ketika Badan Penyelidik Usaha Persiapan Kemerdekaan (BPUPKI) atau dalam bahasa Jepang dikenal dengan Dokuritsu Junbi Cosakai, mengadakan sidang untuk merumuskan dasar negara Republik Indonesia, menjelang kemerdekaan Indonesia.

 

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x