Kasus Positif Covid-19 Kian Melonjak, RSUD Pasar Minggu Tambah Ruang Isolasi dan Pekerja

- 16 September 2020, 14:59 WIB
Ilustrasi Tenaga medis covid-19. Foto: Antaranews
Ilustrasi Tenaga medis covid-19. Foto: Antaranews /

Selain memperhatikan penambahan fasilitas rumah sakit, RSUD Pasar Minggu juga telah mendapatkan tambahan SDM berupa tenaga kerja serta tenaga medis yang didatangkan dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang berjumlah lebih dari 40 orang.

"Kami mendapat bantuan dari Dinkes, ada relawan yang bertugas di rumah sakit kami ini. Dari berbagai profesi. Ada dokter, perawat, analis di lab, dan kemudian ada juga tenaga penunjang untuk radiologi," tutur Luzi.

Diketahui pada sebelumnya, Kepala Dinas Kesehatan Kota Jakarta Selatan Muhammad Helmi, menegaskan terdapat 14 rumah sakit dengan 52 fasilitas kesehatan yang terdapat di wilayah Jakarta Selatan yang telah ditunjuk sebagai rumah sakit rujukan bagi penanganan pasien Covid-19, yakni diantaranya RSUD Pasar Minggu.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x