Meski Tak Keluar Rumah, Satgas Covid-19 Imbau untuk Tetap Waspada

- 22 September 2020, 18:57 WIB
Ilustrasi penggunaan masker di dalam rumah demi mencegah klaster Covid-19 keluarga.
Ilustrasi penggunaan masker di dalam rumah demi mencegah klaster Covid-19 keluarga. /Dok. RRI

PR DEPOK - Angka penyebaran Covid-19 hingga kini masih terus bertambah setiap harinya.

Hingga kini, tercatat sebanyak 252.923 kasus yang terkonfirmasi berdasarkan data dari laman resmi covid19.go.id.

Hal tersebut tentunya harus menjadi perhatian besar bagi masyarakat agar terus waspada dengan menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga: Jasper, Kucing Tanpa Rambut dan Mata yang Menarik Perhatian Pengguna Instagram

Meski begitu, penyebaran Covid-19 ini ternyata tak hanya terjadi di luar rumah.

Diketahui bahwa belakangan ini klaster keluarga menjadi penyumbang kasus positif Covid-19.

Seperti dikutip oleh Pikiranrakyat-depok.com dari PMJ News, wilayah yang memiliki kasus klaster keluarga yaitu Bogor dan Bekasi.

Baca Juga: Sempat Lepas Akibat Banjir, Seekor Buaya Peliharaan Berhasil Ditangkap Warga

Terdapat 189 kasus dari 48 keluarga di Bogor, dan Bekasi dengan klaster keluarga sebanyak 155 dengan jumlah 437 kasus.

Selain itu, terdapat juga 9 klaster keluarga di Yogyakarta.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x