Berikut Daftar Harga Emas di Pegadaian Hari Ini, Senin 9 November 2020

- 9 November 2020, 06:50 WIB
Ilustrasi emas.
Ilustrasi emas. /Pexels

PR DEPOK – Emas merupakan logam mulia yang diminati sebagai salah satu alat investasi.

Dikatakan demikian karena di era ini, banyak sekali masyarakat yang memilih menginvestasikan uangnya dalam bentuk emas mengingat logam mulia yang satu ini mengalami kenaikan harga dalam jangka panjang.

Meski tidak dapat dipungkiri, harga emas juga mengalami penurunan ataupun tertahan pada nilai tertentu.

Baca Juga: Jadwal Pemadaman Listrik Kota Depok pada Senin 9 November 2020, Mulai Pukul 09.30 hingga 15.30 WIB

Untuk mempertimbangkan waktu terbaik membeli atau menjual emas, ada baiknya selalu mengecek harga emas secara berkala.

Berikut daftar lengkap harga emas hari Senin, 9 November 2020, seperti dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari situs resmi Pegadaian.

Harga emas satuan 0.5 gram Antam Retro sama seperti hari sebelumnya yaitu Rp470.000.

Harga emas Antam Batik satuan 0.5 gram tertahan pada nilai harga Rp638.000.

Baca Juga: Jadi yang Tertinggi di Masa Covid-19, Pengguna Jasa di Bandara Kualanamu Capai 10.000 Orang per Hari

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Pegadaian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x