Betah di Rumah Lawan Corona, Berikut Daftar Pelatihan Gratis Online

- 18 April 2020, 20:15 WIB
ILUSTRASI video conference selaam WFH.*
ILUSTRASI video conference selaam WFH.* /Pixabay/

Baca Juga: Ingin Saingi Zoom dan Skype, WhatsApp Akan Tambah Jumlah Peserta Video Call Group

Coursera

Kursus di Coursera, setiap orang akan dibimbing oleh instruktur berkualitas tinggi dari lembaga pendidikan dan universitas terbaik di dunia.

Selain itu, Coursera juga menawarkan 100 online course dari perusahaan besar seperti Google serta Amazon.

Baca Juga: Akibat Lengah, Wali Kota Sebut Ada 9 Orang di Satu Kompleks di Depok Positif Virus Corona

Online course gratis ini diselenggarakan hingga 31 Mei 2020. Jenis kursus yang ditawarkan cukup beragam mulai dari pengetahuan tentang COVID-19, Public Health, hingga coding.

Cara pembelajaran di Coursera ini dengan belajar mandiri menggunakan video dan rekaman dari dosen atau forum diskusi.

Untuk lebih memaksimalkan pembelajaran, maka akan selalu diberi tugas untuk mengukur dan menilai progress pembelajaran setiap muridnya.

Baca Juga: Dilema Ditengah Pandemi Virus Corona, Wali Kota Depok Batasi Dapur Umum

Menariknya, setelah menyelesaikan kursus tersebut dan sudah dinyatakan lulus dengan syarat memenuhi nilai minimal, Anda akan mendapatkan sertifikat online resmi.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x