11 Jenis Portofolio UTBK-SNBT 2023, Cek dan Persiapkan dari Sekarang

- 9 Maret 2023, 13:06 WIB
Ilustrasi- UTBK-SNBT 2023 bentar lagi dibuka, ini 11 jenis Portofolio yang harus dilampirkan saat mendaftar.*
Ilustrasi- UTBK-SNBT 2023 bentar lagi dibuka, ini 11 jenis Portofolio yang harus dilampirkan saat mendaftar.* /www.freepik.com/@freepik

PR DEPOK- Simak 11 jenis portofolio UTBK-SNBT 2023 di artikel, cek dan persiapkan sebelum melakukan pendaftaran.

Perlu diperhatikan, pendaftaran UTBK-SNBT 2023 dijadwalkan berlangsung mulai tanggal 23 Maret-14 April 2023 mendatang.

UTBK-SNBT 2023 dapat diikuti oleh siswa-siswi jenjang SMA/MA/SMK/Sederajat bahkan Paket C lulusan tahun 2021, 2022, dan 2023.

Baca Juga: Resep Fu Yung Hai Ayam, Cocok untuk Jadi Menu Berbuka Puasa Nisfu Syaban

Sementara itu, pendaftaran UTBK-SNBT 2023 hanya bisa dilakukan melalui link resminya di https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

Di dalam pendaftaran tersebut peserta UTBK-SNBT 2023 diminta untuk melampirkan sebuah portofolio, hal ini berguna untuk memperoleh slip pembayaran biaya UTBK.

Dilansir Pikiranrakyat-Depok.com dari situs snpmb.bppp.kemdikbud, berikut ini 11 jenis portofolio UTBK-SNBT 2023.

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x