Cara Daftar pip.kemdikbud.go.id 2023 di Sini Lengkap dengan Cek Data Siswa

- 15 Mei 2023, 19:48 WIB
Simak informasi cara daftar pip.kemdikbud.go.id 2023 di sini lengkap dengan cek data NISN siswa penerima BLT hingga Rp1 juta.*
Simak informasi cara daftar pip.kemdikbud.go.id 2023 di sini lengkap dengan cek data NISN siswa penerima BLT hingga Rp1 juta.* /Tangkap layar puslapdik.kemdikbud.go.id

PR DEPOK - Simak informasi cara daftar pip.kemdikbud.go.id 2023 di sini lengkap dengan cek data NISN siswa penerima BLT hingga Rp1 juta.

 

Pemerintah melalui Kemdikbud bekerja sama untuk membangun ekonomi sejahtera bagi para wali keluarga yang punya tanggungan anak sekolah SD, SMP dan SMA.

PIP Kemdikbud adalah bantuan berupa uang tunai langsung, perluasan akses khusus anak sekolah rentan sosial dan kesempatan belajar yang luas bagi anak kurang mampu.

Program Indonesia Pintar atau PIP dana BLT Rp1 juta akan disalurkan melalui perantara Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn, Aquarius, dan Pisces Selasa, 16 Mei 2023: Ada Pemasukan Keuangan Tak Terduga

Penyaluran PIP Kemdikbud akan disalurkan pada anak sekolah SD, SMP dan SMA dengan rentang usia dari 6 hingga 21 tahun.

Selain itu, anak siswa tersebut berasal dari keluarga pra sejahtera yang sulit untuk memenuhi kebutuhan sekolah.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x